Info Sekolah
Kamis, 03 Okt 2024
  • Menjadikan UNHASA sebagai Universitas yang unggul dalam pengembangan Sains dan Tekhnologi yang berbasis Islam Moderat Berjiwa Spiritual Care tahun 2038 di Asia tenggara
  • Menjadikan UNHASA sebagai Universitas yang unggul dalam pengembangan Sains dan Tekhnologi yang berbasis Islam Moderat Berjiwa Spiritual Care tahun 2038 di Asia tenggara
3 Maret 2024

Unhasa Genggong Berikan Layanan Medis Berupa Khitanan Massal

Ming, 3 Maret 2024 Dibaca 102x AKADEMIK / ARTIKEL KESEHATAN / ARTIKEL OLAHRAGA / Berita

Probolinggo. –  Universitas Hafshawaty Zainul Hasan Genggong, Probolinggo, menggelar khitanan masal di Halaman KB-TK-SDT AL FATIH  pada Minggu ( 3/3) . Khitanan missal tersebut bekerja sama dengan  LKNU Kabupaten Probolinggo.

Sebanayak 50 anak santri Yayasan Al Fatihah lakukan Khitan oleh ditenaga medis dari Universitas Hafshawaty Zainul Hasan Genggong lakukan Khitan.

Khitanan missal tersebut bertujuan untuk memberikan  pelayanan social kepada masyarakat probolinggo khususnya dari segi kesehatan

Salah seorang mahasiswi Unhasa Ifa  yang ikut dalam tim medis mengatakan, pelayanan kesehatan seperti khitanan missal tersebut sudah sering dilakukan oleh Unhasa dengan menggandeng lembaga lembaga lain di Kabupaten Probolinggo. “ ini sudah yang kesekian kalinya Unhasa menggear khitanan missal, seomoga dengan acara ini bisa memberikan yang terbaik untuk masyrakat Probolinggo “ ungkapnya.  (bhj)           

Artikel ini memiliki

0 Komentar

Tinggalkan Komentar

 

Kantor

Telepon

  • Whatsaap 081331430343
  • Email info@unhasa.ac.id

Fakultas

Fakultas Ilmu Kesehatan

  1. S1 Keperawatan
  2. D3 Keperawatan
  3. Profesi Ners
  4. S1 Kebidanan
  5. Pendidikan Profesi Bidan
  6. S1 Farmasi

Fakultas Ilmu Pendidikan Dan Ekonomi

  1. S1 Bisnis Digital
  2. S1 Ilmu Keolahragaan